CPOB 2012 vs CPOB 2018 (Bab 8 – Inspeksi Diri)
Di antara Bab-bab CPOB 2018, Bab 8 – Inspeksi diriĀ merupakan salah satu Bab yang paling tidak berdampak. Tidak terdapat perubahan krusial selain perubahan redaksional. Banyaknya poin tetap sama, dan kontennya pun tidak berubah. CPOB 2012 CPOB 2018 Note Remarks BAB 8 INSPEKSI DIRI, AUDIT…