FDA Setuju Penggunaan Obat Pengencer Darah Pada Anak-Anak

FDA SETUJU PENGGUNAAN OBAT PENGENCER DARAH PADA ANAK-ANAK     FDA menyetujui penggunaan Pradaxa (dabigatran etexilate) untuk mengobati anak-anak yang berusia 3 bulan hingga kurang dari 12 tahun dengan tromboemboli vena (suatu kondisi dimana terdapat gumpalan darah terbentuk pada pembuluh darah), setelah mereka diobati dengan obat…

Penghapusan Monograf: Highly Purified Water (HPW) Dari Farmakope Eropa

EDQM telah mengumumkan penghapusan Monograf Highly Purified Water (HPW) (1927} atau Air dengan kemurnian tinggi yang akan dilakukan pada 1 April 2019. Hal ini diputuskan berdasarkan revisi Farmakope Eropa yang telah memperbolehkan metode non destilasi untuk memproduksi Water for Injection (WFI) atau air untuk injeksi. Sebagai konsekuensinya, monograf…

TINDAKAN FDA DALAM MENURUNKAN HARGA OBAT RESEP DI AMERIKA SERIKAT

TINDAKAN FDA DALAM MENURUNKAN HARGA OBAT RESEP DI AMERIKA SERIKAT     Departemen Kesehatan dan Layanan Masyarakat Amerika Serikat Bersama dengan Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (FDA) pada tanggal 24 September 2020 melakukan tindakan untuk menyediakan obat yang aman, efektif, dan terjangkau…

Draft Aneks 1 terbaru EU GMP (Pembuatan Obat Steril) Telah Dipublikasikan

Pada bulan Desember 2017, draft Aneks 1 (Pembuatan obat steril) telah dipublikasikan. Ada satu  hal yang istimewa yaitu Aneks 1 versi terbaru ini tidak akan menjadi dokumen EU GMP yang berdiri sendiri melainkan diaplikasikan langsung ke dalam Pedoman PIC/S.  Sehingga versi revisi ini akan menggantikan EU-GMP Aneks 1 dan Pedoman…

FDA Setujui Penggunaan Obat Dwarfisme Pertama

FDA SETUJUI PENGGUNAAN OBAT DWARFISME PERTAMA   FDA menyetujui penggunaan injeksi voxzogo (vosoritide) untuk meningkatkan pertumbuhan anak – anak berusia lima tahun keatas dengan achondroplasia dan epifisis terbuka (open epiphyses), yang berarti anak – anak tersebut masih memiliki potensi untuk tumbuh. Achondroplasia merupakan jenis dwarfisme yang…